Mengenal Ogoh-ogoh Banjar Tainsiat yang Fenomenal
Semenjak viral ogoh-ogoh "Siwer Mas" di Sosial media Instagram, saya langsung tertarik untuk mengetahui lebih dalam karya-karya dari banjar Tainsiat. Ogoh-ogoh yang dibuat setiap tahunnya selalu memiliki daya tarik tersendiri. Pada tahun 2016, STT Banjar Tainsiat membuat ogoh-ogoh yang diberi judul Bade Mas. Meskipun saya belum pernah melihat langsung, dari foto-foto di laman Instagram stysbtainsiat pengerjaannya dilakukan sangat detail mulai dari membuat kerangka (ngulat), detail hiasan dan mewarnai memang luar biasa kretaifitas dari pemuda-pemudi STT Banjar Tainsiat ini. Tak heran apabila karya-karyanya selalu dinanti-nanti. Berikut ini saya tampilkan foto Ogoh-ogoh Banjar Tainsiat dari tahun ke tahun yang diambil dari akun instagram STT stysbtainsiat.
- Siwer Mas (Sampian Mas) tahun 2017
- Bade Mas (Bangunan Pengusung Jenazah) tahun 2016
- Ketekok Jago tahun 2015
- Sang Khalikamaya (Penjaga Kuburan), Khalikamaya adalah murid (sisia) Sang Hyang Durga Birawi.
tahun 2014
- tahun 2013
sumber ogoh2ini - Ganapati Murka tahun 2012
- tahun 2011
Sumber
- Candrabaerawa tahun 2010
KeyWords:
ogoh-ogoh tainsiat 2017, ogoh-ogoh banjar tainsiat, inilah ogoh-ogoh tainsiat, viral ogoh-ogoh tainsiat, bade mas banjar tainsiat, siwermas banjar tainsiat, ogoh-ogoh 2017, ogoh-ogoh bali, perayaan nyepi, pengerupukan, ogoh-ogoh banjar tainsiat siwer mas, bade mas, candrabaerawa, ketekok jago, sang khalikamaya
1 komentar untuk "Mengenal Ogoh-ogoh Banjar Tainsiat yang Fenomenal"
Catatan sebelum berkomentar:
1. Berkomentarlah sesuai dengan postingan yang dibaca.
2. Link hidup pada komentar otomatis akan terhapus!
3. Komentar SPAM dan SARA otomatis dihapus!!!
4. Dilarang ngiklan di kolom komentar!
Mohon untuk dipatuhi demi kenyaman kita bersama
TERIMA KASIH.